PJ Walikota Padang; Akibat Kemarau 5 Kecamatan Terdampak Kekurangan Air Bersih

Ernita Desyanti | Selasa, 30 Juli 2024 | Video

MenaraInfo | Padang - PJ Wali Kota, Andree H. Algamar bersama Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Padang, mendistribusikan air bersih pada Selasa 30 Juli 2024 di beberapa lokasi perumahan masyarakat. Sebanyak 5 kecamatan hingga saat ini terdampak musim kemarau dan kekeringan.


BMKG prediksi musim kemarau akan berakhir pada akhir bulan Agustus atau setelahnya, tapi masyarakat diimbau untuk tetap waspada, karena fenomena El Nino telah normal dan akan datang La Nina yang dapat berakibat pada bencana hidrometeorologi.
Lowongan Pengawas Tempat Pemungutan Suara (PTPS) Guguak Panjang
Bagikan
Penerimaan Pendaftaran Pengawas TPS Kecamatan Sungai Tarab