Pohon Tumbang Timpa Rumah Warga

Kamis, 18 Januari 2024, 11:09 WIB | News | Kota Padang
Pohon Tumbang Timpa Rumah Warga
Pohon tumbang timpa empat unit rumah warga di Gates Rabu (17/01/2024).

Menarainfo, Padang - Akibat curah Hujan yang deras disertai angin kencang Rabu kemarin, membuat beberapa pohon tumbang dan menimpa empat unit rumah warga.

Kejadian di Jalan Palembang Gates, Kelurahan Gates Nan XX, Kecamatan Lubuk Begalung, Kota Padang, Rabu siang,(17/01/2024).

Kepala Pelaksana BPBD Kota Padang, Hendri

Empat rumah rusak berat, dan tidak ada korban jiwa.
Empat rumah rusak berat, dan tidak ada korban jiwa.

Zulviton mengatakan, peristiwa itu terjadi pada Rabu, ketika hujan dan angin kencang

Baca juga: Pohon Timpa Atap Rumah Calya Dan Karimun Di Komp Cendana Mata Air

melanda Kota Padang.

"Pohon jenis Sigalabuak dengan panjang 40 meter dan diameter 135 cm ini tumbang dan menimpa empat rumah. Beruntung, tidak ada korban jiwa dalam musibah tersebut," terangnya.

la mengatakan, setelah mendapatkan informasi, personelnya langsung menuju ke lokasi dan mengevakuasi pohon.

"Diperkirakan korban mengalami kerugian lebih dari

Baca juga: Car Free Day Di Padang

Rp40 juta' katanya.

Halaman:

Penulis: Yopi Herdiansyah
Editor: Yopi Herdiansyah
Sumber:

Bagikan: